Agar Tumbler Insert Paper Awet, Begini Caranya?

Tumbler insert paper adalah tumbler / gembes botol minum yang paling banyak di gunakan sebagai alat berpromosi. Tumbler insert memiliki keunggulan antara lain harganya yang murah dan dapat di sematkan logo/ gambar fuul colour sehingga tampilannya memberikan impresi yang menggoda saat pertama kali orang melihatnya. Akan tetapi, tumbler insert  juga memiliki ke kurangan salah satunya rawan rusak dan gambar kertas di dalam tumbler akan cepat rusak, lalu bagaimana tips menjaga tumbler insert  tetap awet dan bertahan lama. Ikuti tips dari brandtalk.id ini.

Tumbler, Jangan di Masukkan Frezzer

Tumbler insert PaperTumbler insert paper memiliki dua konstruksi yakni konstruksi pelindung dan konstruksi tumbler inti (double wall). Pada Tumbler insert, kertas di lilitkan pada tumbler inti kemudian di kunci dengan konstruksi pelindung sehingga tidak akan bisa di buka kembali jika konstruksi pelindungnya mengunci. Kenapa tumbler insert tidak bisa di masukkan ke  Frezzer? Alasannya adalah air didalam tumbler yang di masukkan ke frezzer akan mengembun, dan akan menempel pada kertas yang di lilitkan pada badan tumbler. Jika hal ini terjadi terus menerus, kertas di dalam tumbler akan cepat rusak dan pudar.

Tumbler, Jangan di Rendam dalam Air Terlalu Lama

Sama halnya, tumbler insert  tidak boleh di rendam terlalu lama di dalam air. Perendaman yang terlalu lama akan menyebabkan air meresap ke dalam kertas di konstruksi wallnya. Jika mencuci, cukup bilas secukupnya dengan air mengalir. JIka Tumbler berbau, mencuci dengan air panas dan campuran larutan garam akan efektif membunuh kuman dan mengurangi aroma bau di tumbler tersebut.

Telungkupkan Tumbler Setelah di Cuci

Setelah mencuci tumbler, letakkan tumbler yang di cuci pada posisi telungkup. Pisahkan tutup dan badan tumbler sehingga air akan turun dan tidak masuk ke dalam ruangan tumbler.

Itu tadi, 5 ide tumbler insert yang bisa sahabat brandtalk gunakan sebagai souvenir kantor. Sebenarnya, Untuk jenis tumbler insert paper, brandtalk advertising memiliki 13 macam koleksi, yakni Tumbler Technoplast G200,Tumbler Technoplast Thermos With Handel, Tumbler Chielo Laguna, Tumbler Standart Piramida, Tumbler standart Hitam Piramida dan Mug Stainless.Tumbler Chielo Malibu, Tumbler Daytona Insert Paper, Tumbler starbuck stainless, Tumbler starbuck plastic, Tumbler Technoplast G500. Untuk Detail dan informasi produk, bisa di lihat disini.

Apa pun kebutuhan promosi anda, ordernya tetap di barandtalk advertising.

di Brandtalk, promotion made easy!

Brandtalk Advertising Indonesia
Jl.Tampomas 3 No 45 Petompon Gajah mungkur
Semarang-Jawa Tengah Indonesia

 

Download Katalog Produk Brandtalk Advertising 

Segera download katalog  produk kami melalui link dibawah ini :

link download